Cara Top Up GoPay Menggunakan Kartu ATM Semua Bank

CaraGokil.Com - kali ini kita akan membahas tentang cara top up Go-Pay menggunakan kartu atm semua bank, jika di artikel sebelumnya caragokil membahas tentang cara top up GO-PAY tanpa kartu atm maka di artikel ini adalah kebalikannya.

Top Up GoPay Menggunakan Kartu ATM

untuk proses top up GO-PAY menggunakan kartu atm ini sangat mudah sekali layaknya transfer yang sering kita gunakan, dan untuk caranya bisa di simak di artikel berikut ini.

Baca Juga :



Top Up GoPay Menggunakan Kartu ATM



ATM BCA
  1. Masukan kartu ATM BCA dan juga PIN
  2. Masuk kemenu TRANFER dan pilih BCA Virtual Account
  3. Masukan kode perusahaan GO-JEK: 70001 disertai nomor hp yang terdaftar di aplikasi (Contoh: 70001085731XXXXXX) klik enter
  4. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  5. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
Note
  • Minimal top up Rp10.000
  • Biaya per transaksi Rp1.000



ATM MANDIRI
  1. Masukan kartu ATM BCA dan juga PIN
  2. Masuk ke menu BAYER/BELI > LAINNYA > pilih e-Commerce
  3. Masukan kode perusahaan GO-JEK: 60737 
  4. masukan nomor hp yang terdaftar di aplikasi (Contoh: 70001085731XXXXXX) klik enter
  5. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  6. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
Note
  • Minimal top up Rp15.000
  • Biaya per transaksi Rp1.000



ATM BRI
  1. Masukan kartu ATM BRI dan juga PIN
  2. Masuk ke menu TRANSAKSI LAINNYA dan pilih PEMBELIAN
  3. Klik TOP UP GO-PAY
  4. Masukan kode perusahaan GO-JEK: 301341 disertai nomor hp yang terdaftar di aplikasi (Contoh: 301341085731XXXXXX) klik enter
  5. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  6. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
Note
  • Minimal top up Rp10.000
  • Biaya per transaksi Rp1.000



ATM BNI
  1. Masukan kartu ATM BRI dan juga PIN
  2. Pilih MENU LAIN > PEMBAYARAN > MENU BERIKUTNYA > MENU BERIKUTNYA > PEMBAYARAN LAIN – LAIN  
  3. Masukan kode perusahaan GO-JEK: 9003 disertai nomor hp yang terdaftar di aplikasi (Contoh: 9003085731XXXXXX) klik enter
  4. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  5. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
Note
  • Minimal top up Rp10.000
  • Biaya per transaksi Rp1.000




ATM PERMATA
  1. Masukan kartu ATM BRI dan juga PIN
  2. Plih  menu TRANSFER > TRANSFER KE REKENING PERMATA BANK  atau masuk ke menu PEMBAYARAN > Virtual Account
  3. Masukan kode perusahaan GO-JEK: 898 disertai nomor hp yang terdaftar di aplikasi (Contoh: 898085731XXXXXX) klik enter
  4. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  5. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
Note
  • Minimal top up Rp10.000
  • Biaya per transaksi Rp1.000



ATM CIMB NIAGA
  1. Masukan kartu ATM CIMB NIAGA dan juga PIN
  2. Pilih MENU TRANSFER > Rekening CIMB Niaga/Rekening Ponsel Lain > Rekening CIMB Niaga Lain  
  3. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  4. Masukan kode perusahaan GO-JEK: 2849 disertai nomor hp yang terdaftar di aplikasi (Contoh:
  5. 2849085731XXXXXX) klik enter
  6. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
Note
  • Minimal top up Rp10.000
  • Biaya per transaksi Rp1.000



ATM BTPN
  1. Masukan kartu ATM BTPN dan juga PIN
  2. Plih  menu PEMBAYARAN > MULTIPAYMENT > VIRTUAL ACCOUNT
  3. Masukan kode perusahaan GO-JEK: 99000 disertai nomor hp yang terdaftar di aplikasi (Contoh: 99000085731XXXXXX) klik enter
  4. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  5. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
Note
  • Minimal top up Rp10.000
  • Biaya per transaksi Rp1.000



ATM DANAMAON
  1. Masukan kartu ATM DANAMAON dan juga PIN
  2. Plih  menu PEMBAYARAN > E-COMMERCE > TOP UP GO-PAY GO-JEK
  3. Masukan kode perusahaan GO-JEK: 99000 disertai nomor hp yang terdaftar di aplikasi (Contoh: 99000085731XXXXXX) klik enter
  4. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  5. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
Note
  • Minimal top up Rp10.000
  • Biaya per transaksi Rp2.000



ATM PANIN
  1. Masukan kartu ATM PANIN dan juga PIN
  2. Plih  menu PEMBAYARAN > E-COMMERCE >  GO-JEK/GO-PAY
  3. Masukan nomor HP kita yang sudah terdaftar di GO-JEK Contoh : 0895XXXXX
  4. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  5. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
Note
  • Minimal top up Rp10.000
  • Biaya per transaksi Rp2.000



ATM PPOB
  1. Masukan kartu ATM OCBC dan juga PIN
  2. Plih  menu PEMBAYARAN > PEMBAYARAN LAINNYA
  3. Masukan kode perusahaan GO-JEK: 90233 disertai nomor hp yang terdaftar di aplikasi (Contoh: 90233085731XXXXXX) klik enter
  4. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  5. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
Note
  • Minimal top up Rp10.000
  • Biaya per transaksi Rp2.000



ATM SINARMAS
  1. Masukan kartu ATM SINARMAS dan juga PIN
  2. Plih  menu PEMBAYARAN > BERIKUTNYA > BAYARAN LAINNYA
  3. Masukan kode perusahaan GO-JEK: 810128 disertai nomor hp yang terdaftar di aplikasi (Contoh: 810128085731XXXXXX) klik enter
  4. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  5. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
Note
  • Minimal top up Rp10.000
  • Biaya per transaksi Rp2.000



ATM Rabobank
  1. Masukan kartu ATM Rabobank dan juga PIN
  2. Plih  menu TRANSAKSI LAIN > PEMBELIAN > TOP-UP GO-PAY
  3. Masukan kode perusahaan GO-JEK: 810128 disertai nomor hp yang terdaftar di aplikasi (Contoh: 810128085731XXXXXX) klik enter
  4. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  5. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
Note
  • Minimal top up Rp10.000
  • Biaya per transaksi Rp2.000



ATM Maybank
  1. Masukan kartu ATM Rabobank dan juga PIN
  2. Plih  menu TRANSFER > E-MONEY LAINNYA
  3. Masukan kode UNTUK memilih jenis top up GO-PAY: 01
  4. Masukan nomor hp yang terdaftar di aplikasi (Contoh: 085731XXXXXX) klik enter
  5. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  6. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
Note
  • Minimal top up Rp10.000
  • Biaya per transaksi Rp2.000



ATM MEGA
  1. Masukan kartu ATM MEGA dan juga PIN
  2. Plih  menu PEMBAYARAN > LAINNYA > TOP UP GO-PAY
  3. Masukan nomor hp yang terdaftar di aplikasi (Contoh: 085731XXXXXX) klik enter
  4. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  5. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
  6. Simpan tanda terima kita sebagai bukti pembayaran yang sah
Note
  • Minimal top up Rp10.000
  • Biaya per transaksi Rp2.000



ATM MAYAPADA
  1. Masukan kartu ATM MAYAPADA dan juga PIN
  2. Plih  menu PEMBAYARAN LAINNYA > TOP UP GO-PAY > TABUNGAN
  3. Masukan nomor hp yang terdaftar di aplikasi (Contoh: 085731XXXXXX) klik enter
  4. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  5. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
  6. Simpan tanda terima kita sebagai bukti pembayaran yang sah
Note
  • Minimal top up Rp10.000
  • Biaya per transaksi Rp2.500



ATM BERSAMA
  1. Masukan kartu ATM dan juga PIN
  2. Plih  menu TRANSFER > TRANSFER KE BANK LAIN
  3. Masukan kode bank permata : 103
  4. Masukan KODE perusahaan GO-JEK : 898 disertai dengan nomor hp yang terdaftar di aplikasi (Contoh: 898085731XXXXXX) klik enter
  5. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  6. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
Note
  • Biaya Transaksi Mengikuti Kebijakan Dari Bank Masing - Masing
  • Minimal top up Rp20.000



PRIMA
  1. ATM BANK  LAIN
  2. Masukan kartu ATM dan juga PIN
  3. Plih  menu TRANSFER > REKENING TRANSFER KE BANK LAIN 
  4. Masukan kode bank CIMD NIAGA : 022
  5. Masukan KODE perusahaan GO-JEK : 2849 disertai dengan nomor hp yang terdaftar di aplikasi (Contoh: 2849085731XXXXXX) klik enter
  6. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  7. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
Note
  • Minimal top up Rp10.000



ALTO
ATM BANK LAIN
  1. Masukan kartu ATM dan juga PIN
  2. Plih  menu TRANSFER > TRANSFER KE BANK LAIN
  3. Masukan kode bank BTN: 200
  4. Masukan KODE perusahaan GO-JEK : 99000 disertai dengan nomor hp yang terdaftar di aplikasi (Contoh: 99000085731XXXXXX) klik enter
  5. Masukan jumlah yang akan kita top up Contoh 50.000
  6. Ikuti petunjuk transaksi yang diberikan
Note
  • Biaya Transaksi Mengikuti Kebijakan Dari Bank Masing - Masing
  • Minimal top up Rp20.000

Jika anda masih bingung dan masih ragu maka bisa memberikan pertanyaan disini dengan memberikan komentar di bawah ini atau juga bisa di fanspage caragokil. Terimakasih telah berkunjung ke caragokil dengan artikel tentang Cara Top Up GoPay Menggunakan Kartu ATM Semua Bank semoga tutorial yang kami berikan bisa bermanfaat untuk kita semua.

Posting Komentar